Jumat, 03 April 2015

MENGENAL BURNEH


 KECAMATAN BURNEH TERDIRI DARI   11 DESA  dan  1 KELURAHAN
Daftar nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Burneh di Kabupaten Bangkalan, Provinsi Jawa Timur   (Jatim) sebagai berikut :

1   Desa Alas Kembang (Kodepos : 69121)
2   Desa Arok (Kodepos : 69121)
3   Desa Benangkah (Kodepos : 69121)
4   Desa Binoh (Kodepos : 69121)
5   Desa Burneh (Kodepos : 69121)
6   Desa Jambu (Kodepos : 69121)
7   Desa Kapor (Kodepos : 69121)
8   Desa Langkap (Kodepos : 69121)
9   Desa Perreng (Kodepos : 69121)
11 Desa Sobih (Kodepos : 69121)
12 Kelurahan Tonjung (Tunjung) (Kodepos : 69121)

TUJUAN WISATA DI BANGKALAN


Dari peta di atas bisa dilihat letak BURNEH  yang bisa di urut melalui Jalan Provinsi (warna merah tebal) membentang dari Pusat Kota Bangkalan menuju ke Sampang.
Adapun urutannya adalah ......Bangkalan Kota......Burneh.......Tanah Merah......Galis.....Blega.....ke Sampang. 
Kemudian untuk sampai ke Jembatan Suramadu , bisa diurut sebagai berikut : Pusat Kota Bangkalan.......Burneh......melalui Jalan Kabupaten (warna merah tipis) menuju ke selatan (digambar peta, arah ke bawah)....maka sampailah di Desa Labang.
Sekarang jalan dari Burneh ke Labang itu sudah berubah jadi JALAN KEMBAR DUA ARAH yang cukup lebar dan langsung masuk ke TOL SURAMADU.
Selamat menikmati WISATA anda, jangan lupa mampir ke geray batik dan kuliner yang menjamur di antara DESA BURNEH dan PUSAT KOTA BANGKALAN. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar